Minggu, 25 Desember 2011

Perangkat pendukung utama dalam robot industri

1. Manipulator
Bagian Mekanik yang difungsikan untuk mengangkat,memindahkan dan memanipulasi benda kerja.

2. Sensor
Sebuah komponen berbasis instrumentasi (Pengukuran) yang berfungsi sebagai informasi tentang keadaan ataupun kedudukan dari bagian-bagian manipulator

3. Aktuator
Sebuah perangkat mekanis untuk menggerakkan atau mengontrol sebuah mekanisme dari sistem,dapat berupa elemen yang mengkonversikan besaran listrik analog menjadi besaran lainnya

4. Kontroler
Merupakan salahsatu komponen sitem pengaturan yang berfungsi mengolah sinyal umpan balik dan sinyal masukan (set point) atau sinyal error menjadi sinyal kontroler


sumber: berbagai sumber (katanya sih...)

1 komentar:

terimakasih atas kunjungan anda di blog ini | add my facebook @nurdiansyahusm